Monday, September 16, 2024
APOLOGET ISLAM INDONESIAMenjawab Syubhat

Edukasi Alvi | Menjawab tuduhan bahwa penulis Al-Qur’an tidak jelas.

Kalangan non-muslim sering kali mengkritisi transmisi dan validasi Al-Qur’an tanpa dasar.. contohnya seperti ini

pertanyaan ini justru tidak berdasar

didalam buku the history of the quranic text

pada halaman ke 72-73, dijelaskan begini..

Nabi Muhammad memanggil Zaid bin Tsabit dalam rangka mendiktekan wahyu dan Zaid bin Tsabit membawa tinta dan alat tulis, lalu Baginda Nabi mendiktekannya.. saat tugas penulisan itu selesai, Zaid bin Tsabit membacakannya ulang didepan Nabi agar yakin tidak ada sisipan didalamnya.

Jadi jelas, bahwa penulis Al-Qur’an bukanlah seorang anonim dan bahkan selain Zaid bin Tsabit, masih ada lebih kurang 65 orang penulis lainnya yang ditunjuk nabi untuk menuliskan wahyu seperti Abban bin Sa’id, Abu Umama, Abu Bakar ash Shiddiq, Abu Sufyan, Abu Salama, Ubay bin Ka’ab dll.

Alvi Anugrah

22 | Comparative Religion with Textual Appoarching

3 thoughts on “Edukasi Alvi | Menjawab tuduhan bahwa penulis Al-Qur’an tidak jelas.

  • Semangat wahai para pejuang aqidah..

    Reply
    • Terimakasih

      Reply
  • Semangat terus para Singa Allah untuk menyerukan kebenaran diatas bumi ini, dan hancurkan tuduhan-tuduhan kafir yang tidak mendasar agar mereka bungkam dengan rasa malu!!!. Allahuakbar!!!

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!