ISA DAN YESUS
TENTANG NABI ISA DALAM ALQURAN
Tentang siapa Yesus dan Nabi Isa As sampai detik ini selalu menjadi perdebatan dalam diskusi atau debat lintas agama.Hal ini terjadi karna memang umat islam dan kristen memliki pandangan yang berbeda terkait tentang siapa nabi Isa. Maka kita akan melihat siapa Nabi Isa dalam Alquran dan siapa yesus dalam bible.
1.Qs SURAH ANNISA (4):171 NABI ISA AS HANYA UTUSAN
يٰۤـاَهۡلَ الۡكِتٰبِ لَا تَغۡلُوۡا فِىۡ دِيۡـنِكُمۡ وَلَا تَقُوۡلُوۡا عَلَى اللّٰهِ اِلَّا الۡحَـقَّ ؕ اِنَّمَا الۡمَسِيۡحُ عِيۡسَى ابۡنُ مَرۡيَمَ رَسُوۡلُ اللّٰهِ وَكَلِمَتُهٗ ۚ اَ لۡقٰٮهَاۤ اِلٰى مَرۡيَمَ وَرُوۡحٌ مِّنۡهُ فَاٰمِنُوۡا بِاللّٰهِ وَرُسُلِهٖ ۚ وَلَا تَقُوۡلُوۡا ثَلٰثَةٌ ؕ اِنْتَهُوۡا خَيۡرًا لَّـكُمۡ ؕ اِنَّمَا اللّٰهُ اِلٰـهٌ وَّاحِدٌ ؕ سُبۡحٰنَهٗۤ اَنۡ يَّكُوۡنَ لَهٗ وَلَدٌ ۘ لَهٗ مَا فِى السَّمٰوٰتِ وَمَا فِى الۡاَرۡضِؕ وَكَفٰى بِاللّٰهِ وَكِيۡلًا ١٧١
Wahai ahli kitab, janganlah kamu melampaui batas dalam agamamu1, dan janganlah kamu mengatakan terhadap Allah kecuali yang benar. Sesungguhnya Al-Masih, ʻIsa putra Maryam itu adalah utusan Allah dan (yang diciptakan dengan) kalimat-Nya2 yang disampaikan-Nya kepada Maryam, dan (dengan tiupan) roh dari-Nya3. Maka berimanlah kamu kepada Allah dan rasul-rasul Nya dan janganlah kamu mengatakan, “(Tuhan itu) tiga”, berhentilah (dari ucapan itu). (Itu) lebih baik bagimu. Sesungguhnya Allah Tuhan Yang Maha Esa, Maha Suci Allah dari mempunyai anak, segala yang di langit dan di bumi adalah kepunyaan-Nya. Cukuplah Allah menjadi Pemelihara.1.
2.Qs ALMAIDAH (5):72 TELAH KAFIR LAH YANG MENUHANKAN NABI ISA AS
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:
لَقَدْ كَفَرَ الَّذِيْنَ قَا لُوْۤا اِنَّ اللّٰهَ هُوَ الْمَسِيْحُ ابْنُ مَرْيَمَ ۗ وَقَا لَ الْمَسِيْحُ يٰبَنِيْۤ اِسْرَآءِيْلَ اعْبُدُوا اللّٰهَ رَبِّيْ وَرَبَّكُمْ ۗ اِنَّهٗ مَنْ يُّشْرِكْ بِا للّٰهِ فَقَدْ حَرَّمَ اللّٰهُ عَلَيْهِ الْجَـنَّةَ وَمَأْوٰٮهُ النَّا رُ ۗ وَمَا لِلظّٰلِمِيْنَ مِنْ اَنْصَا رٍ
“Sungguh, telah kafir orang-orang yang berkata, “Sesungguhnya Allah itu dialah Al-Masih putra Maryam.” Padahal Al-Masih (sendiri) berkata, “Wahai Bani Israil! Sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhanmu.” Sesungguhnya barang siapa mempersekutukan (sesuatu dengan) Allah, maka sungguh, Allah mengharamkan surga baginya, dan tempatnya ialah neraka. Dan tidak ada seorang penolong pun bagi orang-orang zalim itu.”
3.QS. Az-Zukhruf (43):59 NABI ISA AS HANYALAH HAMBA ALLAH SWT DAN NABI NYA
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:
اِنْ هُوَ اِلَّا عَبْدٌ اَنْعَمْنَا عَلَيْهِ وَجَعَلْنٰهُ مَثَلًا لِّبَنِيْۤ اِسْرَآءِيْلَ
“Dia (‘Isa) tidak lain hanyalah seorang hamba yang Kami berikan nikmat (kenabian) kepadanya, dan Kami jadikan dia sebagai contoh bagi Bani Israil.”
4.QS. Al-Hajj (22): 73 SEMBAHAN SELAIN ALLAH TAK MAMPU MENCIPTAKAN APAPUN
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:
يٰۤـاَيُّهَا النَّا سُ ضُرِبَ مَثَلٌ فَا سْتَمِعُوْا لَهٗ ۗ اِنَّ الَّذِيْنَ تَدْعُوْنَ مِنْ دُوْنِ اللّٰهِ لَنْ يَّخْلُقُوْا ذُبَا بًا وَّلَوِ اجْتَمَعُوْا لَهٗ ۗ وَاِ نْ يَّسْلُبْهُمُ الذُّبَا بُ شَيْـئًـا لَّا يَسْتَـنْـقِذُوْهُ مِنْهُ ۗ ضَعُفَ الطَّا لِبُ وَا لْمَطْلُوْبُ
“Wahai manusia! Telah dibuat suatu perumpamaan. Maka dengarkanlah! Sesungguhnya segala yang kamu seru selain Allah tidak dapat menciptakan seekor lalat pun walaupun mereka bersatu untuk menciptakannya. Dan jika lalat itu merampas sesuatu dari mereka, mereka tidak akan dapat merebutnya kembali dari lalat itu. Sama lemahnya yang menyembah dan yang disembah.”
5.QS. Maryam (19):36 NABI ISA AS MENUHANKAN ALLAH SWT
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:
وَاِ نَّ اللّٰهَ رَبِّيْ وَرَبُّكُمْ فَا عْبُدُوْهُ ۗ هٰذَا صِرَا طٌ مُّسْتَقِيْمٌ
“(‘Isa berkata), “Dan sesungguhnya Allah itu Tuhanku dan Tuhanmu, maka sembahlah Dia. Ini adalah jalan yang lurus.””
6.QS.Ali Imran (3):59 PERUMPAMAAN PENCIPTAAN NABI ISA AS SAMA SEPERTI PENCIPTAAN NABI ADAM AS
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:
اِنَّ مَثَلَ عِيْسٰى عِنْدَ اللّٰهِ كَمَثَلِ اٰدَمَ ۗ خَلَقَهٗ مِنْ تُرَا بٍ ثُمَّ قَا لَ لَهٗ كُنْ فَيَكُوْنُ
“Sesungguhnya perumpamaan (penciptaan) ‘Isa bagi Allah, seperti (penciptaan) Adam. Dia menciptakannya dari tanah, kemudian Dia berkata kepadanya, “Jadilah!” Maka jadilah sesuatu itu.
7.QS ALMAIDAH (5):18 YAHUDI DAN NASRANI MENGAKU2 ANAK ALLAH SWT.
Allah Subhanahu Wa Ta’ala berfirman:LLAH SWT.
وَقَا لَتِ الْيَهُوْدُ وَا لنَّصٰرٰى نَحْنُ اَبْنٰٓ ؤُا اللّٰهِ وَاَ حِبَّآ ؤُهٗ ۗ قُلْ فَلِمَ يُعَذِّبُكُمْ بِذُنُوْبِكُمْ ۗ بَلْ اَنْـتُمْ بَشَرٌ مِّمَّنْ خَلَقَ ۗ يَغْفِرُ لِمَنْ يَّشَآءُ وَيُعَذِّبُ مَنْ يَّشَآءُ ۗ وَلِلّٰهِ مُلْكُ السَّمٰوٰتِ وَا لْاَ رْضِ وَمَا بَيْنَهُمَا ۖ وَاِ لَيْهِ الْمَصِيْرُ
“Orang Yahudi dan Nasrani berkata, “Kami adalah anak-anak Allah dan kekasih-kekasih-Nya.” Katakanlah, “Mengapa Allah menyiksa kamu karena dosa-dosamu? Tidak, kamu adalah manusia (biasa) di antara orang-orang yang Dia ciptakan. Dia mengampuni siapa yang Dia kehendaki dan menyiksa siapa yang Dia kehendaki. Dan milik Allah seluruh kerajaan langit dan bumi serta apa yang ada di antara keduanya. Dan kepada-Nya semua akan kembali.””
YESUS DALAM BIBLE
- YESUS PUNYA SILSILAH DI MATIUS 1:1 DAN LUKAS 3:23 (APAKAH TUHAN BERSILSILAH?)
- YESUS DILAHIRKAN MANUSIA DAN MENGAKU ANAK MANUSIA MARKUS 14:26 (APAKAH TUHAN ADALAH MANUSIA?)
- YESUS DIKASIHI OLEH ALLAH MATIUS 3:17 (APAKAH TUHAN DIKASIHI TUHAN LAIN?)
- YESUS DICOBAI IBLIS MATIUS 4:21 (APAKAH TUHAN BSA DICOBAI IBLIS?)
- YESUS BERPUASA DAN LAPAR MATIUS 4:1 (APAKAH TUHAN PUNYA SIFAT LAPAR?)
- YESUS DIBAWA IBLIS MATIUS 4:5 (APAKAH TUHAN BISA DIBAWA IBLIS?)
- YESUS SURUH SEMBAH ALLAH MATIUS 4:10(KENAPA YESUS TAK SURUH SEMBAH DIRINYA?)
- YESUS KATAKAN IKUTI PERINTAH BAPA MATIUS 7;21 (APAKAH BAPA ADALAH YESUS?)
- YESUS MENGAKU SEORANG NABI MATIUS 10:41 (APAKAH NABI ADALAH TUHAN?)
- Yesus bersyukur pada tuhan (matius 11:25)
- Yesus mengusir setan dengan kuasa roh kudus (matis 12:28)
- Yesus berdoa di atas bukit Matius 14:23
- Yesus diutus (matius 15:24)
- Yesus mati dan dibangkitkan (Matius 17:9)
- Kuasa yesus terbatas di surga (Matius 20:23)
- Yesus Nabi dari nazaret (Matius 21:10-11)
- Yesus lapar (Matius 21:18-18)
- Yesus tidak tau hari kiamat (matius 24:36)
- Yesus berdoa di getsemani (Matius 26:36)
- Yesus sedih dan gentar (Matius 26:37-38)
- Yesus sujud dan berdoa (Matius 26:39)
- Yesus Raja orang yahudi matius 27:37)
- Yesus tak bisa selamat (Matius 27:41-43)
- Yesus memaanggil tuhan M(Matius 24:36)
- Yesus menyerahkan nyawanya (matius 27:50)
- Yesus diberi kuasa oleh tuhan
Rujukan
- https://quran.com/4?startingVerse=171[↩]